Postingan

Proses Penulisan Artikel Ilmiah Tahap - 3 - Menentukan Point- Point Pendahuluan

Gambar
Nama : Raihan Al Fandi NPM   : 202246500759 Kelas  : R3J Mata Kuliah : Filsafat Seni Dosen :  Dr.Sn.Angga Kusuma Dawami M,Sn   Objek : Lukisan "The Nightmare" Karya Henry Fuseli Pendahuluan :    Henry Fuseli menciptakan lukisan gothic dan gelap selama masa hidupnya sehingga dia disebut "the wild-Swiss" di London. Tubuh karyanya berdiri di ambang antara Klasisisme dan Romantisisme. Beberapa sarjana percaya bahwa karyanya termasuk dalam subgenre: Gothic. Sementara Romantisisme mengeksplorasi subjek yang intens seperti tempat manusia di alam, The Gothic mengambil langkah lebih jauh, terjun ke subjek yang gelap dan tabu.     The Nightmare karya Henry Fuseli adalah karya seni abad ke-18 yang menciptakan sensasi di antara kritikus kontemporer karena penggambaran seksualnya yang menakutkan dan menyeramkan. Lukisan ini menggambarkan seorang wanita tertidur lelap dengan lengan terlipat di bawahnya, dan makhluk incubus berjongkok di dadanya. Secara mitologis, incubus adalah i

Mencari Referensi-Referensi Yang Relevan

Nama : Raihan Al Fandi NPM   : 202246500759 Kelas : R3J Mata Kuliah : Filsafat Seni Dosen :  Dr.Sn.Angga Kusuma Dawami M,Sn   Perbandingan 30 Jurnal 1.  EMOSI ESTETIS PADA LUKISAN “IBU DAN ANAK” KARYA BASOEKI ABDULLAH Objek    :  Lukisan Ibu dan anak Penulis  :  Nadia Firda Habibah Teori / pendekatan       :  Clive Bell Significant form    dimana teori tersebut ini menimbulkan emosi estetis yang mengacu pada kemanusiaan dan cinta kasih sayang seorang ibu yang menyimbolkan kasih sayang dan perjuangan seorang ibu terhadap anaknya tanpa pilih kasih dan juga berani berkorban demi kebahagiaan sang anak dengan menopang beban di punggungnya tanpa sang anak ketahui. Analisis  :      Jurnal ini di fokuskan untuk meneliti bagaimana lukisan Ibu dan Anak ini dapat menghasilkan sebuah emosi estetis kepada orang-orang yang melihatnya, dengan menggunakan teori significant form. Seperti beberapa unsur lain yang terdapat pada lukisan ini seperti unsur garis, tekstur, dan warna yang memiliki bentuk makn

Proses Penulisan Artikel Ilmiah Tahap 1

Gambar
The Nightmare - karya Henry Fuseli    The Nightmare merupakan lukisan yang di buat oleh Henry Fulseli pada tahun 1781, dengan menggunakan aliran Romantisme. dan membuat lukisan ini menjadi lukisan pertama yang menggunakan aliran romantisme. Dalam lukisan The Nightmare, Henry Fuseli menggambarkan sebuah ruangan gelap yang terdapat seorang wanita mempesona yang sedang tertidur atau tidak sadarkan diri atas sebuah sofa atau tempat tidur. dengan Kepala dan lengannya menggantung di tepi kanan tempat tidur serta rambut pirangnya terurai. dan yang membuat lukisan ini tidak biasa itu karena terdapat kepala sosok kuda dengan mata melotot dan seorang incubus atau iblis yang suka muncul di dalam mimpi dan biasa kita lihat dalam mitologi yunani, sedang berjongkok di atasnya dengan tatapan melotot ke arah orang yang melihat lukisan tersebut. dan mungkin kepala kuda dan iblis inilah yang menjadi penggambaran dari mimpi buruk yang di buat oleh Henry pada lukisan ini. Teori terori yang akan saya gunak

LAPORAN PERJALANAN ESTETIS, FILSAFAT SENI

Gambar
Nama            : Raihan Al Fandi NPM             : 202246500759 Kelas            : R3J Mata Kuliah : Filsafat Seni Dosen Pengampuh : Dr.Sn. Angga Kusuma Dawami M.Sn 2madison, 20 Oktober 2023 1. Just Everything, By Tri Pandrong                     Foto karya                                                             Foto Dengan Karya Tentang Karya :    Pada saat pertama kali saya melihat lukisan ini, hal pertama yang saya rasakan adalah perasaan kagum akan bentuk dan pewarnaan dari objek utama pada lukisan ini (ah..sosok yang sangat anggun nan indah) itu yang saya pikirkan.     Lukisan ini menggambarkan sosok fantasi berupa seorang "Guardian Angel"(Malaikat Pelindung) yang di yakini oleh sang pelukis berada didalam dirinya, yang bertugas melindungi kreativitas di dalam diri dan hatinya agar kreativitas itu mengalir lancar ke kuas dan kanvasnya. dan juga sang pelukis meyakini bahwa dalam hampir segala hal (JUST EVERYTHING) yang kita lakukan, jika kita yakini terdapat enerji p

MENGANALISIS KARYA MENGGUNAKAN TEORI MIMESIS DAN SIGNIFICANT FORM

Gambar
Nama : Raihan Al Fandi NPM   : 202246500759 Kelas : R3J Menganalisis Tiga karya Menggunakan Teori Mimesis Dan Significant Form 1. Ndege, By Goldcat.tez Teori Mimesis Pada karya ini terlihat bahwa objek utama dalam karya ini adalah seorang manusia yang sedang berpose, oleh karna itu terlihat sangat jelas bahwa objek di dalam karya ini mengimitasi bentuk asli dari manusia walau dengan gaya dan warna yang abstrak, jadi karna hal ini lah yang membuat karya ini masuk dengan teori Mimesis. Teori Significant From Tetapi walaupun karya ini masuk dengan teori mimesis, jika di lihat dengan teori significant form walau bentuk objek dari karya tersebut ialah imitasi dari manusia, tapi tidak dengan bentuk garis, dan warna abstrak yang aga gelap,  yang dapat membuat karya ini menghasilkan suasana kelam dan dapat membuat sebuah reaksi emosional yang bercampuraduk ketika para pengamat melihatnya. 2. GORLLIA LOMO series #01, By Paulo O`Meira Teori Mimesis Dari bentuk objek pada karya ini terlihat sanga
Buatlah 5 Pertanyaan Mendasar Tentang Diri Sendiri Dan Seni 1. Hal apa yang menarik dari seni ? Jawaban : Menurut saya hal yang paling menarik dari seni itu adalah di bagian proses bagaimana kita  menuangkan sebuah rasa, emosi, dan pesan melalui karya yang kita buat dan itu berhasil di pahami oleh orang-orang yang melihatnya. 2. Mengapa kamu begitu menyukai seni ? Jawaban : Karena dengan adanya seni saya dapat melepaskan rasa lelah dan stress yang saya rasakan, dan juga dalam seni itu terdapat bergam macam bentuk keindahan yang belum pernah saya lihat sebelumnya. 3. Dalam pandanganmu seni itu seperti apa ? Jawaban : Dalam pandangan saya seni itu seperti sebuah basaha, bahasa yang dapat saya gunakan    tanpa perlu menggunakan sebuah kata-kata/ kalimat. sebuah bahasa yang sangat cocok untuk orang-orang seperti saya yang tidak pandai dalam merangkai kata. 4. Apa artian seni menurut dirimu sendiri ?  Jawaban : Menurut saya, seni adalah sebuah karya visual yang mencangkup sebuah keindahan d
Gambar
Aktor Game of Thrones John Stahl Meninggal Dunia                                     Sabtu, 5 Mar 2022          https://images.app.goo.gl/yGLAF9tWHwd4bwo  y8    Kabar duka menimpa para pencinta Game of Thrones . Bintang serial televisi HBO yang diciptakan oleh George RR Martin yang memerankan karakter Richard Karstark, John Stahl meninggal dunia.    John Stahl meninggal di usia 68 tahun pada 2 Maret 2022 di kediaman pribadinya di Isle of Lewis, Skotlandia. Dia diketahui tampil dalam dua musim serial Game of Thrones. Agensi aktor John Stahl membenarkan kabar kematian dari John Stahl tersebut, hari ini. "Kami sangat sedih mengumumkan kematian John Stahl . John punya bakat berakting yang luar biasa dan pemain teater yang hebat di Skotlandia," tulis keterangan agensi John Stahl, AHA Actors, seperti dilansir dari berbagai sumber, Sabtu (5/3/2022). "Selama puluhan tahun dia berkarier dan menghiasi layar, serta panggung teater. Aktingnya membuat kami sangat merindukannya,&quo